Cara Upgrade windows 8 Ke Windows 8.1

Cara Upgrade windows 8 Ke Windows 8.1 – Konsistensi Windows alam menghadirkan teknologi dan terobosan terbarunya memang tidak perlu diragukan lagi. Tidak pernah puas dengan fitur yang ada di setiap seri sistem operasinya, setelah meluncurkan windows 8 kini windows mengeluarkan versi kelanjutannya berupa Widows 8.1. meskipun tidak terlalu banyak perubahannya, namun tidak sedikit orang yang ingin mencobanya agar bisa merasakan fitur terbarunya juga dikarenakan sangat mudah untuk melakukannya. Oleh karena itu, cara upgrade windows 8 ke windows 8.1 masih banyak saja dicari.

Cara Upgrade windows 8 Ke Windows 8.1

Dengan mengetahui cara upgrade windows 8 ke windows 8.1, anda tidak perlu membutuhkan orang lain lagi untuk memperbaharui sistem operasi yang ada di komputer milik anda. Yang lebih menyenangkan adalah windows 8.1 bisa anda dapatkan tanpa biaya dari windows store. Untuk memberikan informasi yang bermanfaat bagi anda, berikut cara upgrade windows 8 ke windows 8.1 yang bisa anda ikuti :

Cara Upgrade windows 8 Ke Windows 8.1

  1. Via Windows.com

Seperti yang sudah disinggung, cukup mudah untuk dapat meng-upgrade windows anda. hal pertama yang perlu anda lakukan adalah dengan mengakses www.windows.com. Kemudian anda akan melihat banner berwarna kuning dengan mudah bisa anda temukan. Dengan meng-klik banner tersebut, anda akan langsung terarahkan ke halaman windows 8.1. namun apabila anda tidak dapat menemukan banner tersebut, biasanya dikarenakan komputer anda tidak memenuhi persyaratan yang sudah ditentukan. Anda hanya perlu meng-klik cek dan anda sebaiknya memenuhi persyaratan yang memang sudah ditetapkan.

Jika sudah bisa, anda tinggal menekan tombol install. Selanjutnya anda hanya tinggal mengikuti petunjuk yang memang sudah dipersiapkan. Ikuti terus petunjuk tersebut hingga reboot.

Setelah itu, anda masih perlu men-set up pengaturan dari komputer anda, dan masih melanjutkannya dengan beberapa instalasi. Hingga pada akhirnya anda bisa melakukan boot up.

Untuk berjaga-jaga, anda sebaiknya mem-back up data-data penting yang ada di komputer anda sehingga jika nantinya terjadi kegagalan anda tidak harus menanggung kerugian atas kehilangan data anda.

 

  1. Via Windows Store

Cara upgrade windows 8 ke windows 8.1 kedua adalah dengan mengakses windows store. Kabar baiknya cara upgrade windows 8 ke windows 8.1 ini juga bisa anda lakukan dengan gratis.

Dari komputer ataupun laptop anda, bukalah Store. Jika memang tidak ada pada start layar anda, anda hanya tinggal mencarinya dengan mengetikkannya. Dari Windows store, anda hanya tinggal mencari Windows 8.1. namun anda juga harus memastikan bahwa update yang anda pilih adalah yang asli. Jika sudah menemukannya, anda tinggal klik install. Jika nantinya anda diminta persetujuan atau memenuhi persyaratan, anda harus memenuhinya agar prosesnya dapat berjalan dengan sukses. Ikuti terus perintahnyan hingga mencapai reboot. Kemudian, tidak berbeda dengan cara pertama anda akan melakukan beberapa set up hingga anda bisa melakukan boot up.

Jika anda melakukan  cara upgrade windows 8 ke windows 8.1 di atas dengan teliti, maka anda akan langsung bisa menikmati windows 8.1.

Itulah Cara Upgrade windows 8 Ke Windows 8.1 yang dapat kami sajikan, jangan lupa baca artikel sebelumnya tentang cara Cara Upgrade windows 8 Ke Windows 8.1. Semoga dapat bermanfaat dan selamat mencoba !!

Lihat juga cara membuat pola di vivo y53
Cara Upgrade windows 8 Ke Windows 8.1 | sirot | 4.5